Teh Yujacha/Yuzu sangat populer di Korea selama musim dingin.
Minuman ini menyehatkan. bebas kafein, kaya vitamin C, dan kaya akan antioksidan (mencegah penuaan dini), sehingga sangat bermanfaat untuk menjaga kulit dan tubuh tetap sehat (bercahaya). Campur Yujacheon (Yuzu Honey Lemon) dengan air panas atau teh dan nikmatilah. Biasa juga digunakan sebagai topping minuman di kedai kopi/cafe modern. Selain itu digunakan sebagai topping isian roti/kue/croissant.
Berat: 1Kg